Array pada java
Oktober 21, 2019
Array pada java
Assalamualaikum wr wb
Pada penjelasan kali ini saya akan memberikan masukan tentang Array.
Array merupakan sebuah variabel yang menyimpan lebih dari 1 buah data yang memiliki tipe data yang sama. Jadi dapat dikatakan bahwa array merupakan kumpulan dari data-data tunggal yang dijadikan dalam 1 variabel array yang alamat memorinya berbeda yang selanjutnya disebut elemen-elemen array yang bisa kita akses berdasarkan indeks.
1.Deklarasi Array
untuk mendeklarasikan array kita perlu hal hal sebagai berkut diantaranya yaitu:
a.Tulis tipe datanya
b.Lalu diikuti dengan tanda kurung []
c.lalu diikuti dengan nama identifier
Contoh:
int []ages; Atau
int ages[];
2.Instansiasi Array
Untuk menginstansiasi atau membuat sebuah array hal yang harus kita perhatikan
yaitu:
a.tulis new ke keyword
b.Diikuti dengan tanda kurung [] yang berisi angka dari elemen yang anda inginikan
pada array tersebut.
Contoh:
int ages[];
ages = new int[10]; atau,
int ages[] = new int[10];
3.instansiasi dan inisialisasi
Contoh 1:
int array[] = {1,2,3,4,5,};
boolean result[] = {true,false,true,false} ;
double []grades = {100,80,60,50};
String hari[] = {senin,selasa,rabu,kamis,jumat,sabtu,minggu};
//mengakses
public class Array{
public static void main(String [] args){
int []nilai = new int [100];
for(int i=0 ; i<100; i++ ){
System.out.print(nilai[i]);
}
}
}
Contoh 2:
int A[]=new int[10];
A[0]=1;
A[1]=3;
A[2]=5;
A[3]=7;
A[4]=9;
A[5]=11;
A[6]=13;
A[7]=15;
A[8]=17;
A[9]=21;
System.out.println("ELEMEN ARRAY :{"+A[0]+","+A[1]+","+A[2]+","+A[3]
+","+A[4]+","+A[5]+","+A[6]+","+A[7]+","+A[8]+","+A[9]+"}");
Terimakasih
KOMEN YA teman teman