Pengertian Prosedur Pada Pemrograman Java
Oktober 21, 2019
Pengertian Prosedur
Assalamualaikum wr.wb
Hai, pada artikel kali ini saya akan membahas tentang apasih pengertian dari prosedusarr khususnya pada ilmu pemrograman, dapat dikatakan prosedur adalah sebuah sub program yang tidak bisa mengembalikan nilai secara langsung. Bisa kalian baca juga di artikel saya sebelumnya fungsi prosedur.
prosedur ini sama strukturnya dengan sruktur program lain yaitu terdiri dari nama prosedur, deklarasi-deklarasi dan deskripsi(statement atau aksi di dalam prosedur), semua deklarasi dalam prosedur itu bersifat lokal sehingga hanya bisa digunakan oleh prosedur itu sendiri. Berbeda dengan program utam yang bersifat global sehingga dapat dikenali oleh seluruh bagian program.
Ciri ciri prosedur
- tidak adanya keyword return,
- tidak adanya type data pada didalam deklarasi prosedur,
- menggunakan keyword void,
- tidak memiliki kembalian fungsi.
Parameter:
- Tanpa parameter
dengan memanfaatkan nama nama yag terdevinisi pada kamus global, harus hati-hati jika
text sangat besar dan memuat file banyak
- Berparameter
parameter yang ditulis pada definisi disebut parameter formal, parameter yang dituliskan
pada pemanggilan disebut parameter aktual.
- Parameter formal
- type parameter:
>>input untuk masukan input sebagai aksi
>>output sebuah hasil dari prosedur
>>input/output nilai yang diperlukan untuk melakukan aksi dan pada akhir prosedur
akan menghasilkan nilai baru
- Parameter aktual
- pada saat pemanggilan parameter aktual harus sesuai dengan parameter formalnya
- dan pada saat pemanggilan terjadi asosiasi antara parameter formaldan aktual sesuai posisi
(posisison based) maka nilai var atau nilai harus kompatibel.
Syarat pemanggilan prosedur:
- Nama prosedur dan parameternyaharus disebut dalam kamus panggilan
- list prameter formal boleh tidak ada dalam hai ini dalam prosedur akan menggunakan nama lokal dan nama nama yang telah didevinisikan oleh pemaakainya
- jika list parameter ada(minimal satu nama ) maka harus berupa satu atau berupa nama informasi besrta typenya.
static void nama_variable(Tipedata var_input){Contoh Program:
/*Body prosedure*/
}
Main{
//deklarasi var
//panggil prosedure
}
//1.
package project_blogg;
public class TEST_PROSEDURE {
static void test(int a){
System.out.println(a);
}
public static void main(String[] args) {
int a=100000;
test(a);
}
}
//2.
package project_blogg;
public class TEST_PROSEDURE {
static void test(String a){
System.out.println(a);
}
public static void main(String[] args) {
String a="Babigemuk";
test(a);
}
}
Terimakasih semoga bermanfaat
Wassalamualaikum wr wb.